Tag: mindvalley
-
Tumbuh bersama komunitas

Hari Sabtu (23/9) lalu, saya nge-host Mindvalley Indonesia tribe meetup di Bogor dengan sesama local host yang juga sahabat saya Maria. Acaranya seru banget seperti biasa, dan yang paling penting acare temu kita selalu menginspirasi. Di komunitas ini kita selalu berdiskusi penuh makna, pastinya dalam topik personal growth dan kehidupan. Saya sampai kelihalangan hitungan sudah…
-
Growing with the community

Last Saturday (23/9), I hosted a Mindvalley Indonesia tribe meetup in Bogor with my fellow local host and best friend, Maria. It was fun as always, but the most important thing is that our meetups are always inspiring. We have the most meaningful connection and insightful discussions, mostly about personal growth and life. I lost…
-
2021: Love and Connections

f I can sum up to what is 2021 looks like for me, it would be LOVE and CONNECTIONS. Why? Because in this very year I found myself meeting so many beautiful souls across the globe that has been nurturing me in this journey of healing and growing. I found unconditional support and love from…
-
My Mindvalley Journey

Ah.. akhirnya saya cerita juga tentang Mindvalley. Sudah hampir sembilan bulan lamanya sebenarnya saya lagi asik banget di Mindvalley. Buat yang belum tahu, Mindvalley adalah personal growth platform terbesar di dunia. Seperti yang mungkin sudah tahu dari tulisan-tulisan saya sebelumnya, saya memang sedang suka banget dengan personal and spiritual growth.
-
Forgiveness: berdamai dengan diri

Proses memaafkan diri sendiri adalah sebuah perjalanan panjang untuk saya pribadi. Saya hampir tidak sadar betapa sebelumnya saya kesulitan memaafkan diri sendiri, sampai saya belajar untuk menerima dan melepaskan kenyataan yang ada di depan saya. Lebih mudah rasanya menutupi