Tag: self love
-
[ID] Apa itu Life Coaching?
![[ID] Apa itu Life Coaching?](https://trinuraini.com/wp-content/uploads/2022/09/bethany-ballantyne-kdod9dc60_4-unsplash-2.jpg?w=1024)
Apa sih profesi Life Coach itu? Apa itu life-coaching? Secara umum, Life Coach adalah sebuah profesi yang berfokus untuk membantu individu untuk menjadi versi terbaik dari dirinya dengan berfokus kepada perubahan mindset. Seorang Life Coach adalah seorang profesional terlatih yang mendukung individu untuk mencapai tujuan mereka dalam berbagai area kehidupan.